Label


Kupas Tuntas Fitur Honda Sonic 150R Sang "Ayam Jago Baru"

Honda Sonic 150R
Honda Sonic 150R
Setelah mengupas berbagai fitur dari Honda All New CB150R tak adil rasanya bila tak membedah juga fitur yang dimiliki oleh "Ayam Jago Baru" Honda Sonic 150R.

Ekjar yang melansir artikel ini dari blog kang iwanbanaran mendapatkan seambreg ulasan fitur dari motor ini sob. Dan apa saja fiturnya? Monggo sobat simak ulasan berikut.

1. New Tail Light
New Tail Light
New Tail Light
Desain lampu belakang yang meruncing dan tajam.

2. New LED Headlamp
New LED Headlamp
New LED Headlamp
 Desain headlamp yang meruncing dan menggunakan LED membuat Sonic 150R semakin garang.

3. Kunci dengan Sistem SKS
Kunci dengan Sistem SKS
Kunci dengan Sistem SKS
Menjadi salah satu fitur yang wajib dimiliki untuk motor baru saat ini. Jadi dengan Sistem SKS ini lebih aman untuk memparkir Honda Sonic 150R

4. Speedometer Full Digital
Speedometer Full Digital
Speedometer Full Digital
Speedometer atau Panelmeter seluruhnya full digital. Sama seperti Panelmeter milik All New CB150R.

5. Stang Jepit / Model Clip On
Stang Jepit / Model Clip On
Stang Jepit / Model Clip On
Stang jepit atau model clip on semakin menambah aura sporty Honda Sonic 150R.

6. Shroud Model Plug 'N Play
Shroud Model Plug 'N Play
Shroud Model Plug 'N Play
Desain Shroud atau tameng angin yang baru dan mudah untuk dipasang dan dicopot sesuai dengan keinginan konsumen.

7. Rem Cakram Depan-Belakang
Rem Cakram Depan-Belakang
Rem Cakram Depan-Belakang
Sistem pengereman baik untuk roda depan maupun belakang sudah menggunakan disc brake atau rem cakram.

8. Sporty Undercowl
Sporty Undercowl
Sporty Undercowl
 Honda Sonic 150R juga dilengkapi dengan fitur Undercowl yang memiliki desain sporty yang menyesuaikan desain body.

9. Twin Parimeter Frame
Twin Parimeter Frame
Twin Parimeter Frame
Rangka tipe Twin Perimeter yang lebih optimal untuk menbantu motor bermanuver lebih lincah.

10. Suspensi Belakang Tunggal
 Suspensi Belakang Tunggal
Suspensi Belakang Tunggal
Suspensi belakang yang menggunakan satu shockbreaker semakin mendukung kelincahan Honda Sonic 150R.

11. Pijakan Kaki Belakang yang Sporty
Pijakan Kaki Belakang yang Sporty
Pijakan Kaki Belakang yang Sporty
Desain pijakan kaki yang sporty.

12. Model Velg Baru Dibalut Ban Tubeless
Model Velg Baru Dibalut Ban Tubeless
Model Velg Baru Dibalut Ban Tubeless
Desain velg baru yang lebih sporty dibalut dengan ban tubeless semakin memudahkan rider untuk berkendara.

13. Jok Ramping
Jok Ramping
Jok Ramping
Desain jok yang ramping serta pegangan yang kokoh.

Demikian ulasan fitur baru yang dimiliki Honda Sonic 150R. Dan selain fitur-fitur tersebut, terdapat 4 pilihan warna yang disediakan AHM untuk motor yang dibandrol Rp. 20,9 Juta OTR Jakarta ini. Yaitu Spartan Black, Energetic Red, Active White, dan Neo Magenta.
Honda Sonic 150R Spartan Black
Honda Sonic 150R Spartan Black

Honda Sonic 150R Energetic Red
Honda Sonic 150R Energetic Red

Honda Sonic 150R Active White
Honda Sonic 150R Active White

Honda Sonic 150R Neo Magenta
Honda Sonic 150R Neo Magenta

0 Response to "Kupas Tuntas Fitur Honda Sonic 150R Sang "Ayam Jago Baru""